Seberapa Stres kah Anda?

Pertama, lihatlah gambar di bawah ini...


Apakah yang anda lihat?
Apakah anda melihat gambar tersebut bergerak? Berputar?
Seberapa cepat putarannya?



Seorang guru mengatakan "saya merasa gambarnya bergerak tetapi perlahan, seperti bernafas"
Gambar-gambar ini dipergunakan untuk mengetahui level stress yang dapat ditangani seseorang.
Semakin perlahan pergerakan gambarnya, semakin baik kemampuan seseorang mengatasi stress.
Seorang kriminal yang pernah di test mengatakan gambar-gambar tersebut berputar sangat cepat.
Seorang usia lanjut dan anak-anak mengatakan gambarnya tidak bergerak.

Gambar ini bukanlah gambar animasi, melainkan hanyalah gambar statis biasa.

Silahkan mencoba....

sumber: dari kaskus (www.kaskus.us)

Tweet This

0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.

Mengenai Saya

Foto saya
Hanya seorang wanita yang berharap bisa menjadi perhiasan dunia, menjadi wanita sholehah yang lebih baik dari bidadari surga, hingga membuat mereka cemburu karenanya. --"Dunia ini adalah perhiasan, dan sebaik-baik perhiasan adalah wanita sholehah" (HR Muslim)-- Seorang wanita yang ingin selalu bersyukur akan apa yang Allah berikan. --"maka Nikmat Tuhanmu yang manakah yang kau dustakan?"-- Seorang wanita yang merindukan pangeran, yang kelak akan membimbing di jalan-Nya dan menemaninya untuk menyempurnakan separuh agamanya, yang saat ini hanya bisa mencintainya dalam diam. --"Ya Allah, Engkau yang menumbuhkan rasa ini, sekarang kami titipkan rasa ini hingga engkau memberikan jawab atas kami..." dikutip dari posting di blog muslimah07.wordpress.com --

Pengikut